Peningkatan Minat Belajar Bahasa Asing (Perancis Dan Jepang) melalui Metode Pembelajaran Aktif, Inovatif, dan Menyenangkan di Dayah Al-Muslimun Lhoksukon

Main Article Content

Ikhwan Zuhdi
Ika Hervina Widyaningtyas
Nurul Aghnia Khairunnisa
Resa Permata Sari

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat (PkM) ini dilaksanakan di Dayah Al-Muslimun, Lhoksukon, pada tanggal 13 September 2025. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan minat belajar bahasa asing non-tradisional, yaitu Bahasa Perancis dan Bahasa Jepang, bagi 60 orang santri/santriwati. Permasalahan yang ditemukan adalah rendahnya minat akibat metode pengajaran yang pasif. Solusi yang ditawarkan adalah penerapan Metode Pembelajaran Aktif, Inovatif, dan Menyenangkan (AIM) yang berfokus pada interaksi dan kreativitas. Metode PkM yang digunakan adalah pendekatan pre-experiment melalui desain One-Group Pretest-Posttest, dengan instrumen berupa angket minat belajar (skala Likert). Angket dibagikan sebelum (pre-test) dan setelah (post-test) diberikan treatment pengajaran AIM selama satu hari penuh. Hasil analisis data menunjukkan adanya peningkatan rata-rata skor minat belajar sebesar 28,15%, dari skor rata-rata awal 61,90 menjadi 79,30. Peningkatan ini membuktikan bahwa metode pembelajaran AIM efektif untuk menstimulasi motivasi intrinsik dan minat belajar bahasa asing pada santri.

Article Details

How to Cite
Zuhdi, I., Widyaningtyas, I. H., Khairunnisa, N. A., & Sari, R. P. (2026). Peningkatan Minat Belajar Bahasa Asing (Perancis Dan Jepang) melalui Metode Pembelajaran Aktif, Inovatif, dan Menyenangkan di Dayah Al-Muslimun Lhoksukon. Journal of Community Service (JCOS), 4(1), 44–52. https://doi.org/10.56855/jcos.v4i1.1911
Section
Articles

References

Adzkiya, D. S., & Suryaman, M. (2021). Penggunaan media pembelajaran Google Site dalam pembelajaran bahasa Inggris kelas V SD. Educate: Jurnal Teknologi Pendidikan, 6(2), 20-31. https://doi.org/10.32832/educate.v6i2.4891

Aini,Q.,Sari,P. P., Caesarani,S., Marlina,M., Jumhana,E., & Nasrullah, A.(2025). Pemberdayaan Masyarakatmelalui Integrasi Quizizz dalam Pembelajaran. Journal of Community Service (JCOS),03(3): pp. 127-137, doi: https://doi.org/10.56855/jcos.v3i3.1583

Aqib, Z. (2013). Model-model Pembelajaran, Media dan Strategi Pembelajaran Kontekstual (Inovatif). Bandung: Yrama Widya.

Firmansyah, B. D., Kurniawan, E., & Fitriana, I. (2021). Peningkatan Kompetensi Bahasa Jepang Siswa Melalui Pelatihan JLPT. Jurnal Adimas Bina Bangsa, 2(1), 80-89. https://doi.org/10.46306/jabb.v2i1.83

Fitriawan, M. D., Budiman, M. A., & Rofian (2021). Analisis Kesulitan Siswa Dalam Mempelajari Bahasa Inggris di SD Negeri 1 Boja Kabupaten Kendal Tahun Ajaran 2020/2021. JURNAL ARYA SATYA: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran1, 1(1). https://doi.org/10.26877/ijes.v3i2.17477

Gagarin,Y., & Marlisa, P. (2025). Mencegah Lost Generation: Peran Sekolah Berasrama seperti Dayah dalam Membangun Ketahanan Psikologis Anak Aceh. Journal of Community Service (JCOS),03(4): pp. 213-220,doi: https://doi.org/10.56855/jcos.v3i4.1770

Herliandry, L. D., Nurhasanah, N., Suban, M. E., & Kuswanto, H. (2020). Pembelajaran pada Masa Pandemi Covid-19. JTP-Jurnal Teknologi Pendidikan, 22(1), 65-70. https://doi.org/10.21009/jtp.v22i1.15286

Heriyanto, D., Widiyono, I. P., Hapsari, N., & Maslikhah, N. L. (2025). Pelatihan Bahasa Inggris bagi Anak Sekolah Dasar Kelas Atas. Abdibaraya: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(01), 20-26. https://doi.org/10.53863/abdibaraya.v4i01.1505

Miasari, R. S., Indar, C., Purwoto, P., Salsabila, U. H., Amalia, U., & Romli, S. (2025). Teknologi pendidikan sebagai jembatan reformasi pembelajaran di Indonesia lebih maju. Jurnal Manajemen Pendidikan Al Hadi, 2(1), 53-61. https://doi.org/10.31602/jmpd.v2i1.6390

Miftah, M.; Syamsurijal, S. Pengembangan Indikator Pembelajaran Aktif, Inovatif, Komunikatif, Efektif, dan Menyenangkan untuk Meningkatkan Minat dan Motivasi Belajar Siswa. Edu Cendikia: J. Ilm. Kependidikan 2024, 4, 95–106, https://doi.org/10.47709/educendikia.v4i01.3954.

Samovar, L. A., Porter, R. E., McDaniel, E. R., & Roy, C. S. (2013). Communication between cultures (8th ed.). Boston, MA: Wadsworth Cengage Learning.

Sembiring, E., Ali, A., & Evita, E. (2025). Efektivitas penggunaan aplikasi berbasis teknologi dalam meningkatkan kreativitas siswa dalam menulis teks cerpen di kelas IX-9 SMP Negeri 8 Medan. Pedagogika: Jurnal Ilmu-Ilmu Kependidikan, 5(1), 1–7. https://doi.org/10.57251/ped.v5i1.1664

Sianipar, B., & Sijabat, P. I. (2024). Digital English: Program pengabdian masyarakat untuk pembelajaran bahasa Inggris siswa SD melalui YouTube. Jurnal Pengabdian Masyarakat Nauli, 2(2), 57-64. https://doi.org/10.35335/nauli.v2i2.140

Wijayanti, A., & Gunawan, Y. B. (2021). Pembelajaran bahasa Inggris dengan bantuan media video pendek youtube. RESONA: Jurnal Ilmiah Pengabdian Masyarakat, 5(1), 14-24. http://dx.doi.org/10.35906/resona.v5i1.637