Manajemen Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Pesisir Melalui Pemberdayaan Usaha Lokal Masyarakat: a Review

Manajemen Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Pesisir Melalui Pemberdayaan Usaha Lokal Masyarakat: a Review

Authors

  • Pijar Hatinurani Merdeka Edupedia

DOI:

https://doi.org/10.56855/analysis.v1i1.180

Keywords:

Coastal Communities, Community Welfare, Local Business Empowerment

Abstract

Indonesia adalah negara maritim yang mempunyai luas laut sekitar 70% dari total luas wilayah Indonesia. Potensi sumberdaya alam yang melimpah semakin menambah keyakinan bahwa negara ini adalah negara maritim. Di balik nama besar itu, masih banyak penduduk yang tidak atau bahkan belum merasakan udara pembangunan yang telah lama digalakkan di negara ini. Masyarakat pesisirnya kebanyakan masih hidup dalam kemiskinan. Oleh karena itu diperlukan upaya untuk meningkatkan pemberdayaan masyarakat pesisir, salah satunya melalui hukum atau kebijakan pemerintah yang mempertimbangkan budaya dan nilai-nilai yang dianut masyarakat. Selama tiga dasawarsa terakhir pembangunan kelautan dan perikanan selalu diposisikan sebagai sektor yang dipinggirkan (peripheral sector) dalam pembangunan ekonomi nasional. Penemuan data dilakukan melalui tinjauan literatur yang ada, terutama makalah peer-review, artikel dan laporan penelitian, tetapi juga dari laporan dan penilaian pemerintah dan literatur lain tentang masyarakat pessir di Indonesia. Data ini digunakan untuk menganalisis solusi untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat pesisir yang efektif. Program pemberdayaan masyarakat pesisir bisa dilakukan dengan berbagai cara tergantung daripada aspek yang akan ditingkatkan. Namun dari beberapa program yang dilaksanakan salah satunya berkutat pada peningkatan mindset dalam melihat potensi sumberdaya, salah satunya adalah kegiatan seminar dalam pengolahan sumberdaya.

Downloads

Published

2023-01-24

How to Cite

Merdeka, P. H. (2023). Manajemen Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Pesisir Melalui Pemberdayaan Usaha Lokal Masyarakat: a Review: Manajemen Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Pesisir Melalui Pemberdayaan Usaha Lokal Masyarakat: a Review. Journal of Accounting, Management, Economics, and Business (ANALYSIS), 1(1), 1–9. https://doi.org/10.56855/analysis.v1i1.180

Issue

Section

Articles